Tutorial Menyimpan Video dari Facebook ke Galeri Android

December 06, 2019
Tutorial Menyimpan Video dari Facebook Sekarang ini berbagi video sangat mudah sekali dan bisa dilakukan di hampir semua media sosial, dan Facebook sebagai salah satunya.
 Sekarang ini berbagi video sangat mudah sekali dan bisa dilakukan di hampir semua media s Tutorial Menyimpan Video dari Facebook ke Galeri Android
Tutorial menyimpan video di fb, sumber gambar: https://pixabay.com
Facebook (singkatan: FB) adalah sebuah media sosial paling besar yang memiliki banyak sekali pengguna. Karena sosial media yang satu ini memiliki banyak fitur, maka sebagian besar pengguna sangat memprioritaskan Facebook sebagai tempat untuk berbagi video, foto, status, cerita, dan hampir semua momen.

Di facebook, kamu bisa membagikan video kenangan kamu sesuka hatimu bahkan kamu juga siaran langsung di facebook. Akan tetapi sangat disayangkan, pengguna tidak bisa menyimpan video facebook ke galeri android, karena sama sekali tidak ada fitur unduh video di fb.

Bagaimana cara menyimpan video di facebook? Tenang, karena pada kesempatan kali ini, admin Official's akan membagikan tutorial cara menyimpan video dari fb dengan mudah dan tanpa ribet. Silakan simak artikel ini hingga selesai, agar tidak ada satu langkah pun yang terlewat.

Mau ganti foto sampul fb? Ketahui dulu Ukuran Foto Sampul FB untuk Profil, Halaman, dan Grup Facebook yang Pas

Tutorial Menyimpan Video dari Facebook

  1. Pertama, silakan buka aplikasi Google Play Store
  2. Kemudian cari aplikasi Video Downloader for Facebook, lalu unduh dan install aplikasi tersebut
  3. Jika aplikasi sudah berhasil kamu install, silakan buka aplikasinya
  4. Kemudian ijinkan aplikasi untuk bisa mengakses media penyimpanan smartphone android kamu.
  5. Jika sudah masuk ke aplikasi, silakan klik opsi Browse Facebook yang tertera di bagian bawah aplikasi tersebut.
  6. Selanjutnya, silakan masuk ke akun facebook kamu seperti pada biasanya.
  7. Kemudian cari video yang ingin kamu save video dari facebook.
  8. Jika video yang kamu suka sudah ketemu, silakan klik video tersebut dan klik opsi Download untuk menyimpan video dari facebook.
  9. Selesai.

Tutorial menyimpan video di facebook dengan aplikasi Video Downloader for Facebook memang sangatlah simpel dan mudah sekali untuk kamu lakukan, karena seperti yang sudah admin katakan diatas kalau di fb tidak ada fitur pengunduhan video.

Video Downloader for Facebook adalah aplikasi android yang hampir serupa dengan browser, namun khusus hanya untuk mengakses situs facebook saja. Ketika kamu membuka fb dengan aplikasi yang satu ini, sama saja ketika kamu membuka facebook di Google Chrome, Mozilla Firefox, dan Browser lainnya dimana kamu masih bisa membuat dan membaca status, menyukai status fb, berkomentar, buka grup dan halaman, dan lain-lain.

Eits, yang membedakan antara browser biasa dengan aplikasi Video Downloader for Facebook ialah kamu akan ditawarkan 2 pilihan saat membuka sebuah video di Facebook. Kamu bisa memilih menonton video dengan langsung, atau bisa juga save video dari facebook ke galeri hp kamu.

Baca juga:
  1. Tutorial Mengetahui Stalker Instagram
  2. Tutorial Sadap WA Tanpa Verifikasi
  3. Base COC TH 7 Defense Terbaik
  4. Arti Desc dan Rate di Instagram
  5. Tutorial Redeem Code Mobile Legend dengan Mudah
  6. Tutorial Mengaktifkan LED Notifikasi Oppo A37

Okeh, untuk lebih detailnya kamu bisa langsung mengikuti cara ambil video di facebook sebagaimana yang sudah dipaparkan oleh admin secara jelas diatas. Mungkin sukup sampai disini saja artikel admin kali ini, semoga bermanfaat!
Referensi tulisan ini dari ilyasweb dot com

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments