Tutorial Mengisi Daya Baterai HP Oppo F9 yang Benar

November 10, 2019
Tutorial mengisi daya baterai oppo f9 yang benar, yang pertama harus anda lakukan adalah berhenti menggunakan power bank untuk proses mengisi daya baterai hp oppo anda. Pasalnya, arus listrik yang dialirkan dari powerbank itu sebenarnya tidak sepenuhnya stabil dan sesuai dengan spesifikasi arus listrik yang dibutuhkan oleh hp oppo f9 yang anda miliki, apalagi sekarang ini sedang marak sekali powerbank palsu yang berkualitas sangat buruk sekali.
Baca juga : 3 HP OPPO Terbaik Untuk Bermain Game Berat Dengan Lancar
 yang pertama harus anda lakukan adalah berhenti menggunakan power bank untuk proses mengi Tutorial Mengisi Daya Baterai HP Oppo F9 yang Benar
Tutorial Mengisi Daya Baterai HP Oppo yang Benar - Seluler
Memang, terkadang kehadiran powerbank tidak bisa kita nafikan seperti itu, kadangkala kita kita sangat membutuhkan sekali powerbank untuk mengisi baterai dalam keadaan darurat seperti dalam perjalanan dan lain sebagainya. Dan hindari juga mengisi daya baterai oppo f9 dengan kabel USB yang bersumber dari PC/Laptop kecuali benar-benar dalam keadaan darurat.

Baca juga : Tutorial Menghilangkan Tulisan Aksesibilitas di HP OPPO, Sangat Mudah!

Berhati-hatilah dalam membeli charger oppo. Sekarang ini sangat marak sekali charger-charger palsu yang dibuat dan dipoles sedemikian rupa agar terlihat mirip dengan charger original. Jelas-jelas charger asli tapi palsu (aspal) ini memiliki kualitas yang sangat buruk sekali, dan pemakaian charger palsu ini dapat merusak smartphone oppo kesayangan anda.

Tutorial melakukan pengisian daya baterai hp oppo f9 yang baik dan benar adalah dengan cara menghentikan pengisian daya baterai yang kebiasaan anda lakukan dalam semalaman sampai pagi, meskipun saat ini perangkat android yang juga termasuk oppo f9 telah dibekali dengan fitur overcharge protection yang diklaim mampu memutus aliran listrik dari charger ke smartphone secara otomatis ketika baterai sudah terisi penuh.

Baca juga : Tutorial Flash Xiaomi Redmi 3S / 3X / 3S Prime via MiFlash

Tutorial terakhir yang dapat membantu menjaga kesehatan baterai oppo f9 anda pada saat pengisian daya baterai yakni jangan biarkan baterai oppo f9 anda habis atau kosong (drop), bukan main kejadian ini akan buat komponen dalam baterai hp menjadi lumpuh dan bisa membuat ketahanan daya baterai menjadi menurun drastis. Lebih baik colokan charger ketika baterai sudah berada di angka 15 % sampai dengan 30 % saja. Demikian yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat!
Referensi tulisan ini dari ilyasweb dot com

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments